Friday, March 9, 2012

KEBAHAGIAAN TERNYATA BUTUH PENDERITAAN UNTUK MENGHADIRKANNYA


Antara Sedih dan Bahagia
By:Al Hikha Hasan


Jika bintang selalu punya  cerita tentang keindahan terang
Maka langit gelaplah yang menampakannya
Jika pelangi selalu melukis warna-warni
Maka mendunglah yang  mengawali hadirnya
Jika sukses selalu beraroma kesenangan
Maka kebanyakan ia datang dari perjuangan panjang
Banyak sekali keindahan bermula dari susah dan penderitaan
Karena memeang ternyata,
kebahagiaan butuh penderitaan untuk menghadirkannya,
itu semua karena bahagia dan sedih datang satu paket,
maka saat kamu bersedih janganlah berlarut-larut,
karena saat itulah kebahagiaan juga akan datang,
karena kebahagiaan dengan cerdiknya bersembunyi dibelakang kepedihan,
"semakin pedih,semakin menderita, maka semakin besar pula kebahagiaan itu",

PUISI EMOSI CINTA


Pliis,aku mohon Tuhan...,
by:Al Hikha Hasan
Tuhan....,
Kau pertemukan aku n dia,
Kemudian Kau beri kami cinta yang seperti ini,
Tapi kemudian Kau tak izinkan kami bersatu,
Lalu sebenarnya apa mauMu Tuhan??
Kau ingin melihat kami tak bahagia
Karena kelak kami bersatu dengan orang yg tak kami sayang??
Aku sangat mencintai dia tanpa syarat Tuhan...,
Dan rasa itu gak bisa aku tarik kembali,
Ya Allah...,jika Kau benar-benar tak mengizinkan aku dan di bersatu
BUNUH KAMI YA TUHAN...,
AMBIL NYAWA KAMI...,
TIADAKAN KAMI DI MUKA BUMI INI...,
BUMI INI JAHAT PADA KAMI YA ALLAH...,
KAMI GAK KUAT BEGINI TERUS YA ALLAH...,
Aku tau,jika nanti kita bisa bersatupun,
Pasti nantinya banyak orang yg akan menghina kami,
Jadi,Jika memang bukan disini tempat kami bersatu
Beri kami tempat dimana kami bisa bersama selamanya Tuhan...,
Dimanapun itu aku tak peduli,
Pliiis aku MOHON....,
aku sungguh sudah tak kuat.

Puisi Cinta dilema cinta

DILEMA
oleh:Al hikha hasan

dilema…,
dilemma itu bingung dan pusing
dilemma itu sakit…,
sakit…..!!!sekali.
menghadapi dua pilihan besar yang tak mungkin dipilih
sungguh tak enak Tuhan…,
kenapa kau tempatkan aku
pada posisi seperti ini Tuhan??
Sungguh menyesakan dada,
Sakit Tuhan….?!!?

PUISI TENTANG KETULUSAN CINTA

http://muslimah07.files.wordpress.com/2010/07/luv_by_albirru.jpg?w=245&h=258Tanyaku padaMu tentang ketulusan cinta
By: Al hikha hasan


Tuhan….,
Dengarkan pertanyaan hambaMu ini Ya Allah…,
Salahkah jika aku juga mencintai dia??
Dan mengapa semua meremehkan jika ku dengannya??
Tak adakah manusia lagi di dunia ini
yang menghargai ketulusan cinta tanpa memandang harta??
Mengapa semuanya seperti ini Ya Allah…,
Sekali lagi Ya Tuhan…,
apakah suatu keputusan yang salah
jika aku memutuskan untuk
mencintai orang yang benar-benar tulus mencintai aku??
Jika salah, Mengapa Ya Tuhan??
Karena harta dan jabatan lagi??
Apakah pada zaman sekarang ini
Otak manusia telah dimanupulasi oleh harta dan jabatan??
Apakah semua manusia sekarang telah seperti itu??
Tak adakah lagi manusia baik yang menghargai kesungguhan cinta??
Tak adakah lagi ruang untuk ketulusan cinta di dunia ini??
Ya Allah……,